DPRD Gelar Paripurna Peringatan HUT Kota Tenggarong 232
 Ketua Sementara DPRD Kukar Pimpin Sidang HUT Kota Tenggarong (Foto: murdian ) |
|
|
|
SETIAP Tanggal 28 September selalu diperingati sebagai hari Jadi Kota Tenggarong. Peringatan ini merupakan momentum yang sangat penting bagi rakyat Kutai Kartanegara untuk melakukan intropeksi dan perencanaan kedepan yang lebih baik.
Hal tersebut diungkapkan Bupati Rita Widyasari dalam sambutannya yang dibacakan oleh Sekretaris Daerah Edy Damansyah dalam rapat paripurna istimewa DPRD dalam rangka memperingati Hari Jadi Kota Tenggarong yang ke 232 tahun 2014.
Rapat Paripurna dipimpin oleh Ketua Sementara DPRD H. Salehudin, di ruang sidang utama DPRD, Senin (29/9).
 Sekda Kukar ketika bacakan pidato Bupat Kukar (Foto: mudian ) | |
|
|
Sebagai kepala daerah, mohon dukungan dan kerjasama pada seluruh anggota DPRD serta berbagai komponen lainnya untuk melanjutkan program-program pembangunan yang sudah berjalan dan menuntaskannaya hingga tahun mendatang. (
Pwt)